Minggu, 11 Februari 2018

Gangguan dan kelainan pada sistem gerak.

Gangguan dan kelainan pada sistem gerak.

    Gangguan dan kelainan pada sistem gerak terjadi pada rangka, sendi,dan otot.
1. Gangguan dan kelainan pada rangka

A. Fraktura
     patah tulang. Terdapat dua jenis fraktura, yaitu patah tulang tertutup dan patah tulang terbuka.
B. Fisura
     tulang retak. Bagian tulang retak masih dapat disanbubg kembali.
C. Riketsia
     Disebabkan Kekurangan vitaminD pada anak anak.
D. Rakhitis
     penyakit tulang karna kekurangan vitamin D. Kaki akan membengkok dan berbentuk O atau X.

E. Osteomalasia
     Kelainan tulang karena difesiensi vitamin D pada orang dewasa.
F. Osteoporosis
     Rapuhnya tulang  serta melemahnya fungsi tulang yang biasa dialami pada usia paruh baya yanh dapat diatasi oleh memperbanyak mengkonsumsi kalsium.
G. TBC tulang
       Penyakit ini disebabkan oleh bakteri TBC (mycobatrium tuberculosis) yang menyerang tulang.
 *Kebiasaan duduk dan berdiri salah dapat menyebabkan :
- Lordosis
       Yaitu dimana tulang belakang terlalu bengkok ke depan krna disebabkan duduk yang terlalu condong ke depan.
- Kifosis
       Yaitu dimana tulang belakang terlalu engkok kebelakang yang diakibatkan oleh duduk yang bungkuk.
- Skoliosis
       Yaitu kelainan tulang belakang yang terlalu bengkok kekiri atau ke kanan yang disebabkan oleh membawa beban yang berat disalh satu bag. Tubuh secara terus menerus.


2. Gangguan dan kelainan sendi
A. Memar
     Sobeknya selaput sendi.
B. Artritis
     Peradanan pada sendi yang diakibatkan oleh luka, keseleo, dll.
C. Keseleo (sprain)
     Teregangnya atau robeknya ligamen (jaringan ikat yang menghubungkan dua atau lebih tulang dalam sebuah sendi).

3. Gangguan dan kelainan otot
A. Atrofi otot
     Penurunan fungsin otot karna otot mengecil atau kehilangan fungsi berkontaksi.
B. Diatrofi
     Penyakit keturunan yang menyebabkan otit rangka menjadi lemah.
C. Hernia Abdomina
     Terjadi karena dinding otot abdomina atau bagian perus robek sehingga usus melorot ke bawah.
D. Tetanus
      Disebabkan oleh racun bakteri titanus yang masuk pada luka sehingga otot menjadi tegang.
E. Polio
      Infeksi virus polio saraf yang mengendalikan gerakan otot rangka sehingga menyebabkan kelumpuhan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penambahan s/es pada Kata Kerja dalam simple present

Penambahan s/es pada Kata Kerja dalam Bahasa Inggris                Penambahan s/es pada kata kerja dalam kalimat simple present diberlaku...