Minggu, 21 Januari 2018

Unsur Instrinsik dan Ekstrinsik Novel

Novel

     Novel ialah karya sastra yang meniru kehidupan seseorang/manusia yang pelakunya mengalami perubahan nasib.
Unsur karya sastra :
* Unsur intrinsik
=> Tema (ide dasar)
=> Penokohan 》tokoh (orang yang berperan dalam suatu cerita)
                        》watak (karakter suatu tokoh dalam cerita)
=> Alur / plot (maju, mundur, campuran) => urutan peristiwa yang membangun suatu cerita)
=> Sudut pandang / Pont of view => cara pengarang dalam menempatkan dirinya dalam suatu cerita
=> Amanat => pesan yang ingin disampaikan oleh pengarang kepada pembaca

* Unsur Ekstrinsik 》diluar unsur instrinsik dan berhubungan dengan pengarang

=> Sudut Pandang
1] Sudut pandang orang ke 1
(pelaku utama) 》aku, saya dll.
2] Sudut pandang orang ke 2 》kamu, kalian,anda , kami dll.
3] Sudut pandang orang ke 3 》 nama orang, ia ,beliau dll.

** Tahapan Alur
1 Perkenalan
2 Permasalahan
3 Klimaks
4 Penurunan (anti klimaks)
5 penyelesaian
     Konflik yang terjadi dalam suatu cerita merupakan kejadian yang tergolong penting / unsur esensial dalam pengembangan alur atau plot. Kemampuan pengarang dalam membangun konflik dalam cerita melalui berbagai peristiwa akan menentukan kadar kemenarikan cerita yang dihasilkan.
     Peristiwa dan konflik berkaitan erat dan saling menyebabkan terjadinya satu dengan yang lain. Ada peristiwa tertentu dapat menimbulkan terjadinya konflik.

=> Macam Macam Alur / plot
1 Maju (Progesif) dari A-Z
     Yaitu urut urutan cerita dari awal kejadian sampai akhir
2 Mundur (Regresif) dari Z-A
     Yaitu kebalikan dari alur maju yakni urut urutan cerita dari akhir dan kembali lagi ke awal.
3 Campuran (Flashback) dari A-Z ke Z-A
      Yaitu gabungan dari alur maju dan alur mundur


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penambahan s/es pada Kata Kerja dalam simple present

Penambahan s/es pada Kata Kerja dalam Bahasa Inggris                Penambahan s/es pada kata kerja dalam kalimat simple present diberlaku...